Rabu, 11 Februari 2009

Mengembalikan fungsi regedit

Setelah terserang virus sejenis Brontok, walaupun virusnya sudah anda basmi dengan program Antivirus namun sering fungsi regedit.exe tetap tidak bisa kita aktifkan. Hal ini disebabkan virus mendisable fungsi regedit.
di bawah ini tampilan log file dari hijackthis.log
O7 - HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegedit=1
O7 - HKLM\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegedit=1
terlihat bahwa Virus Brontok mendisable fungsi regedit.exe


Setelah terserang virus sejenis Brontok, walaupun virusnya sudah anda basmi dengan program Antivirus namun sering fungsi regedit.exe tetap tidak bisa kita aktifkan. Hal ini disebabkan virus mendisable fungsi regedit.
di bawah ini tampilan log file dari hijackthis.log
O7 - HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegedit=1
O7 - HKLM\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegedit=1
terlihat bahwa Virus Brontok mendisable fungsi regedit.exe

Untuk mengatasi masalah ini, anda bisa menggunakan program hijackthis yang tersedia di Hiren's BootCD, atau download dari sini http://www.merijn.org/files/hijackthis.zip (208 kb).
Setelah anda download, unzip file hijackthis.exe,
1. lalu jalankan programnya.
2. Klik Do a system scan only.
3. Lalu Hijackthis akan melakukan scanning system registry anda.
4. Temukan dari hasil scan text yang mendisable regedit (lihat contoh di atas), kemudian pilih (klik pada kotak)
5. Klik tombol Fix checked, muncul bacaan peringatan bahwa register akan dihapus permanent, klik tombol Yes.
6. Kini anda dapat menjalankan kembali program regedit.
7. Bila ternyata virus Brontok juga menghapus tombol Run komputer, jalankan Regedit melalui Command Prompt (ada di bagian Accessories).



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Search Box