Senin, 07 September 2009

konfigurasi printer samba

Untuk melakukan konfigurasi printer Samba,Anda harus memastikan bahwa printer
Anda sudah terkonfigurasi dengan baik pada Sistem L inux.Pastikan juga bahwa user Windows mempunyai hak untuk mengakses printer Samba tersebut.u ntuk menjalankan sharing printer,lakukan editing pada file smb.conf kemudian lakukan penambahan baris berikut ini :


2. Lakukan editing file /etc/samba/smb.conf,ketikkan perintah sebagai berikut :
[root@localhost:]#vi/etc/samba/smb.conf

3. Selanjutnya tambahkan kalimat seperti di bawah ini:
[global]
Printing=bsd
print capname =/etc/printcap
load printers = yes
1og file =/var/log/samba-log.%m
lock directory =/var/1ock/samba

[printers]
comment= All Printers
security = server
path = /var/spool/lpd/1p
browseable = no
printable =yes
public=yes
writable =no
create mode = 0700
[ljet]
Security = Server
path =/van/spool/lpd/1 p
Printer name = lp
writable =yes
public =yes
printable =yes
print command=lpr -r -h -p
%p %s

4.Simpan hasil pekerjaan Anda.

5.Kemudian, untuk memastikan printer Samba bisa berfungsi dengan baik, jalankan perintah sebagai berikut:
# print command= smb2ps %s lpr -r -n -P %p

6.Jika perintah di atas sudah dijalankan dengan baik oleh printer Sarnba, berarti setting konfigurasi sudah berhasil






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Search Box